Halo bro jumpa lagi nih, kali ini saya akan posting mengenai galaksi yang ada di tata surya kita. Di sini kita bisa mengetahui penemuan-penemuan terbaru dari para ahli astronomi tentang galaksi-galaksi apa saja yang telah di temukan hingga saat ini, okey langsung aja ya bro. Galaksi adalah sebuah sistem yang terikat oleh gaya gravitasi yang terdiri atas bintang (dengan segala bentuk manifestasinya, antara lain bintang neutron dan lubang hitam), gas dan debu kosmik medium antarbintang, dan kemungkinan substansi hipotetis yang dikenal dengan materi gelap.Kata galaksi berasal dari bahasa Yunani galaxias [γαλαξίας], yang berarti "susu," Tipe-tipe galaksi berkisar dari galaksi kerdil dengan sepuluh juta bintang hingga galaksi raksasa dengan satu triliun........ bintang, semuanya mengorbit pada pusat galaksi. Kemungkinan terdapat lebih dari 100 miliar galaksi pada alam semesta teramati. Sebagian besar galaksi berdiameter 1000 hingga 100.000 parsec dan bi